Success is not final, failure is not fatal: it is the courage to continue that counts.
Winston Churchill

Salah Satu Roti Terbaik Di Dunia Ada Di Indonesia, Roti Gambang Namanya!

author
Semy
Senin, 28 Oktober 2019 | 12:26 WIB

 

Penasaran roti apa saja yang masuk terbaik di dunia? Nggak usah jauh-jauh, salah satunya dari Indonesia, yaitu roti gambang. Roti yang tekturnya padat ini dikenal juga sebagai roti ganjel kereta. Simak fakta menarik seputar roti gambang, yuk!

 

Simak juga:

 

 

Penulis Semy
Editor Marti